Seni Menuju Bugar dengan Pilihan Essential Oil yang Tepat 

 Dari Kenanga Journey Ekstrak tumbuhan atau yang dikenal dengan essential oil ternyata dapat menjadi sebuah solusi dalam menjaga kebugaran tubuh. Di Kota besar khususnya, dengan pola dan gaya hidup yang cukup menyita waktu, diperlukan sebuah solusi praktis agar tidak terlalu merepotkan ketika ingin mencari pengobatan alternatif, misalnya bagaimana mengatasi hidung tersumbat ketika gejala flu mulai datang, atau bagaimana caranya menahan lapar disaat berat badan sudah mulai harus diperhatikan, dan masalah…

Superfood VS Kenanga Journey

Istilah Superfood yang kerap diperbincangkan belakangan ini sebenarnya adalah kelompok makanan yang kaya akan nutrisi dan dapat mendukung Kesehatan tubuh. Bahkan beberapa makanan tertentu telah teruji secara klinis dapat mengurangi resiko munculnya penyakit kronis, Oleh karena itu Superfood sangat dianjurkan untuk disertakan dalam menu makanan sehari-hari. Banyak orang yang mengira Superfood yang mengandung nutrisi tinggi adalah sayuran atau buah-buahan eksotis yang susah didapat, namun kenyataannya, kita dapat menjumpai superfood dengan…

Odourless Scent [e]motions

Jakarta, 9 Desember 2021- Pernah membayangkan bagaimana dunia tanpa bau-bauan ketika harus terlalu lama menggunakan masker?. Dapatkah kita hanya membayangkan harum tertentu dengan hanya menikmati goresan lukisan diatas kanvas? Atau mengasosiasikan sebuah lukisan dengan keharuman tertentu? Itulah yang ingin disampaikan oleh Haryanto Gunawan melalui seri karya pameran tunggalnya kali ini yang berjudul Odourless Scent [e]motions, Ia mencoba merespon situasi pandemi yang mungkin masih akan berlangsung 2 atau 3 tahun lagi…

Peluncuran Buku “Sultan Agung dalam Goresan S. Sudjojono” sebagai Puncak Rangkaian Acara Pameran Mukti Negeriku! Perjuangan Sultan Agung melalui Goresan S. Sudjojono

Jakarta, 22 Januari 2022— Peluncuran buku “Sultan Agung dalam Goresan S. Sudjojono” merupakan  puncak rangkaian acara Pameran Mukti Negeriku! Perjuangan Sultan Agung melalui Goresan S. Sudjojono, yang diselenggarakan dari 28 Agustus 2021 hingga 28 Februari 2022 nanti. Peluncuran buku yang akan diselenggarakan pada 22 Januari 2022 pukul 16.00 WIB ini juga berlokasi di Tumurun Museum, Solo. Acara khusus peluncuran buku diadakan melalui zoom dalam bentuk webinar, dengan kata sambutan dari…

Mukti Negeriku! The Battle of Sultan Agung Through S.Sudjojono’s Strokes

Commemorating the Republic of Indonesia’s 76th independence anniversary, in collaboration with S. Sudjojono Center, Tumurun Private Museum proudly present a painting exhibition titled Mukti Negeriku! The Battle of Sultan Agung Through S.Sudjojono’s Strokes, which will be held Agustus 28th, 2021 –  February 28th, 2022 at Tumurun Private Museum, Surakarta, Solo.  The exhibition will present a reproduction of S. Sudjojono’s masterpiece painting: “The Battle of Sultan Agung and J.P. Coen” (1973),…

PERAYAAN 100 TAHUN HENDRA GUNAWAN
MUSEUM CIPUTRA ARTPRENEUR TAMPILKAN KOLEKSI TERBESAR IR. CIPUTRA
UNTUK DINIKMATI PUBLIK

Jakarta, 16 Mei 2018 — Sebagai salah satu pelukis maestro legendaris Indonesia, nama HendraGunawan tentunya tidak asing didengar oleh para penikmat seni, khususnya seni lukis. Karakterlukisan beliau dikenal berani dengan goresan cat tebal, dan juga memiliki ekspresi warna kontras apaadanya. Maka tidak heran jika karya-karyanya menarik minat dan banyak dikoleksi oleh parakolektor seni.Hendra Gunawan merupakan salah satu maestro lukis Indonesia, sejajar dengan Affandi, S.Sudjojono, dan Basuki Abdoelah; dengan pencapaian harga…

Perjalanan Kreativitas Seniman Guo Peng dalam Asimilasi Seni Tradisional dan Modern

Jakarta, 20 November 2021—Yun Artified Community Art Center Kembali mengadakan pameran senirupa kontemporer yang kali ini menghadirkan karya-karya dari seniman Guo Peng, yang diberi tema “INK TRANSFORM”. Pameran ini dijadwalkan mulai tanggal 20 November – 19 Desember 2021.  Dalam proses berkarya, seniman Guo Peng mengeksplorasi sisi kreativitasnya dengan menghasilkan karya-karya yang syarat dengan nilai oriental tradisional yang ia warisi namun tetap mengikuti konteks global dengan menyajikan unsur-unsur karya visual kontemporer.…

Beyond Realistic Order Pameran Seni Rupa Realistik Seniman Muda Indonesia Di Yun Artified Community Art Center

Jakarta, 23 November 2019— Di Penghujung tahun 2019 ini, Yun Artified Community Art Center akhirnya dapat mengumpulkan seniman seni rupa Indonesia untuk berpameran bersama dengan mengangkat tema “Beyond Realistic Order, yang dikurasi oleh kurator tetap Yun Artified, Jim Supangkat. Pameran ini diadakan mulai dari 23 November hingga 22 Desember 2019.  Pada kesempatan ini, pecinta seni Indonesia dapat menikmati karya-karya dari 18 Seniman kontemporer Indonesia yaitu: Chusin Setiadikara, Agus Cahaya, Baba,…

Reflection of Chinese Yun Exhibition Pameran Renungan Chinese Yun

Jakarta, 31 Agustus 2019 — Jika menyebut nama Pelukis Tiongkok yang kini berkiprah di tingkat dunia, nama Lu Tianning pun dapat disetarakan dengan seniman internasional lainnya. Karya-karya nya yang sebelumnya dipamerkan di negara Amerika, Swedia, Australia, Jepang dan India, kini Lu dapat menambahkan daftar negara yang memamerkan karyanya yaitu Indonesia. Karya- karya Lu akan dipamerkan di Yun Artified Community Art Center Jakarta, mulai 31 Agustus – 30 September 2019. Pameran…

Anita Chinese Style Campus Song Charity Concert Mengembalikan Kejayaan Musik Mandarin Di Indonesia Melalui Pertukaran Budaya Tiongkok – Indonesia

Jika menyimak tren yang ada, saat ini Indonesia sedang dilanda demam artis, musik dan drama Korea. Para promotor musik di Indonesia berlomba mendatangkan penyayi Korea yang sedang digandrungi oleh masyarakat Indonesia. Jumlah penyanyi yang telah dikenal baik di tanah air  sudah tidak terhitung lagi Namun, jika mengingat ke belakang, sebelum demam serba Korea dimulai, tahun 2001, awal masyarakat Indonesia sempat sangat menyukai drama seri Metor Garden, yaitu drama seri berbahasa…